Sekda Bolmut Nazarudin Maloho Mengajak Masyarakat dalam Momentum Peringatan Isra Mi’raj Untuk Meningkatkan Ibadah Kita Kepada Allah SWT
Konten.news – Penjabat (PJ) Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Bolaang Mongondow Utara (Bolmut)Nazarudin Maloho menghadiri Peringatan Isra Mi’raj Baginda Nabi Muhammad saw. Yang di laksanakan di Masjid Agung Baiturahman Boroko. Kamis 30/01/2025
Peringat Isra Mi’raj ini untuk Menguatkan Ukhuwah Islamiyah, Ukhuwah Wathoniyah dan Ukhuwah Insaniyah
Dalam sambutannya Nazarudin mengajak untuk marilah kita dalam peringatan Isra Mi’raj ini kita tingkatkan imam dan amal sholeh.
Lanjut, iya juga mengajak marilah pada bulan sya’ban ini kita meningkatkan ibadah kita karna pada bulan ini begitu banyak keuntungan dalam beramal yang allah akan berikan pada hamba-Nya.
Terakhir, Nazarudin menyampaikan keuntungan dalam mengurus Agama dan akhirat allah akan permuda kita dalam urusan kedunian. Tutupnya